Kardinal Suharyo: Paus Terharu dengan Sambutan Presiden Jokowi
Katolikana.com, Jakarta — Kardinal Indonesia sekaligus Uskup Agung Jakarta, Mgr. Ignatius Kardinal Suharyo, mengungkapkan rasa terima kasihnya atas dukungan berbagai pihak atas kelancaran kunjungan apostolik Paus Fransiskus di Indonesia.…